Daftar Tweak Bypass Deteksi Jailbreak Pada Aplikasi dan Games
|
|4
|
Jailbreak pada iPhone dan iPad merupakan salah satu proses yang bisa di bilang membuka celah keamanan pada iPhone. Meskipun hingga saat ini jailbreak terkesan aman, namun banyak aplikasi dan games diluar sana yang tidak dapat di jalankan pada iPhone atau iPad yang sudah di jailbreak, terutama aplikasi Banking. Biasanya setelah iPhone kalian terdeteksi jailbreak maka aplikasi atau games tersebut akan keluar sendiri atau menampilkan pesan peringatan tertentu.
Sebagai solusi untuk mengatasi hal tersebut, kalian dapat menginstall tweak yang dapat berfungsi untuk melewati deteksi jailbreak alias bypass jailbreak detection. Apa saja tweak yang dapat melewati deteksi jailbreak?
A-Bypass
Tweak yang cukup powerfull ini merupakan satu-satunya tweak yang saya coba sendiri dan dapat melakukan bypass deteksi hampir semua aplikasi dan games, terutama aplikasi banking. Alamat Repo : https://repo.rpgfarm.com/
Liberty Lite
Tweak ini juga sudah cukup terkenal dan dapat membypass hampir semua aplikasi dan games, tweak ini patut kalian coba jika tweak bypass lainnya tidak berhasil. Repo : https://ryleyangus.com/repo/
FlyJB
Tweak ini merupakan salah satu tweak besutan developer ( korea? ), dan cukup ampuh untuk membypass aplikasi banking. Repo : https://xsf1re.github.io/repo/
Shadow
Hampir sama seperti tweak-tweak diatas namun Shadow hanya dapat membypass sistem deteksi jailbreak yang masuk dalam kategori dasar atau rendah saja. Namun tidak menutup kemungkinan tweak ini akan di update lebih powerfull lagi. Repo : https://ios.jjolano.me/
JBPwn: Maybank
Tweak ini khusus untuk melewati deteksi jailbreak khusus untuk aplikasi banking, Maybank. Repo : https://repo.packix.com/
Baik itu daftar tweak untuk melewati deteksi jailbreak pada aplikasi banking atau games. Halaman ini akan admin update jika ada tweak yang dapat melewati deteksi jailbreak terbaru dan powerfull lainnya.
Apabila ada pertanyaan atau ada yang ingin disampaikan silahkan tinggalkan pada kolom komentar dibawah, Terima Kasih!
Cara memasukkan repo : buka aplikasi manajemen jailbreak seperti Cydia, Sileo atau Zebra. Kemudian buka menu Source tap Edit > Add lalu masukkan alamat Repo yang tertera untuk masing-masing tweak yang ingin di install. Jika sudah tap Add Source dan tunggu hingga prosesnya selesai. Selanjutnya buka menu Source dan pilih menu source yang baru saja kalian tambahkan tadi kemudian cari tweak yang kalian ingin install.
Catatan : Setelah Tweak terinstall silahkan masuk ke aplikasi Pengaturan untuk mengaktfikan dan memilih aplikasi apa saja yang akan di bypass. ( dalam beberapa kasus tweak dibawah tidak memiliki menu di pengaturan ).
Sebelum di install baca terlebih dahulu deskripsi tweak yang akan di install, karena admin sendiri tidak memantau secara update kompatibilitas versi iOS pada tweak-tweak tersebut. Do it at your own risk.
A-Bypass
Tweak yang cukup powerfull ini merupakan satu-satunya tweak yang saya coba sendiri dan dapat melakukan bypass deteksi hampir semua aplikasi dan games, terutama aplikasi banking. Alamat Repo : https://repo.rpgfarm.com/
Liberty Lite
Tweak ini juga sudah cukup terkenal dan dapat membypass hampir semua aplikasi dan games, tweak ini patut kalian coba jika tweak bypass lainnya tidak berhasil. Repo : https://ryleyangus.com/repo/
FlyJB
Tweak ini merupakan salah satu tweak besutan developer ( korea? ), dan cukup ampuh untuk membypass aplikasi banking. Repo : https://xsf1re.github.io/repo/
Shadow
Hampir sama seperti tweak-tweak diatas namun Shadow hanya dapat membypass sistem deteksi jailbreak yang masuk dalam kategori dasar atau rendah saja. Namun tidak menutup kemungkinan tweak ini akan di update lebih powerfull lagi. Repo : https://ios.jjolano.me/
JBPwn: Maybank
Tweak ini khusus untuk melewati deteksi jailbreak khusus untuk aplikasi banking, Maybank. Repo : https://repo.packix.com/
Baik itu daftar tweak untuk melewati deteksi jailbreak pada aplikasi banking atau games. Halaman ini akan admin update jika ada tweak yang dapat melewati deteksi jailbreak terbaru dan powerfull lainnya.
Apabila ada pertanyaan atau ada yang ingin disampaikan silahkan tinggalkan pada kolom komentar dibawah, Terima Kasih!
Apakah aman buat internet banking ?
ReplyDeleteKalau aman sih selama hampir 2 tahun ini admin aman-aman saja gan hehe. Tapi tetap ya yang namanya jailbreak resiko tentu ditanggung oleh masing-masing pengguna.
DeleteMin, apakah ada tweak untuk mbanking mandiri yang baru? Saya coba pakai A-Bypass & Shadow sudah gak bisa
ReplyDeleteWah belum nemu lagi gan, admin jga sama nih walaupun kemarin sempat bisa pakai A-Bypass sebelum aplikasi bankingnya admin update hehe. Nanti kalau dapat yg lebih canggih, admin update lagi artikelnya.
DeleteSekedar saran admin saja gan, mending agan pakai app bankin di hp lain yg belum di jailbreak gan atau Android aja kalau ada, soalnya setiap update app banking kadang bypassnya mental lagi.